Tentang Trainer
Faiz sudah berkecimpung di dunia tanaman hias sejak 2017. berawal dari hobi untuk memelihara, kemudian faiz mengembangkannya dalam bentuk bisnis yang diberi nama bersetumbuh yang berdiri sejak 2018. disamping berjualan, Faiz mengembangkan bersetumbuh dalam bentul landscaping tanaman hias dan sudah menangani beberapa client. disamping pengembangan bersetumbuh, faiz bekerja sebagai konsultan tanaman hias serta pada bagian media sosial di CV. Rimbun Plant Designer pada tahun 2018 sampai dengan sekarang. kecintaannya pada tanaman hias pun membuat dirinya dapat membagikan ilmu kepada masyarakat untuk mengetahui tentang merawat tanaman hias.